Artlagi

Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

Desain Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

#Artlagi – Poster HUT TNI Ke-75 jadi guyonan netizen beberapa waktu lalu. Pasalnya, poster yang diunggah ke laman media sosial Kementrian Pertahanan Indonesia itu terlihat sangat amatir bahkan aneh.

Dalam poster itu, memperlihatkan Gedung Kemhan yang dilatari langit biru cerah. Didepannya, berjejer sejumlah kendaraan TNI, mulai dari tank, truk militer, kapal TNI AL hingga adanya dua helikopter di atas gedung.

Desain Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

Bukan dramatis atau keren, kesan yang didapatkan netizen malah cenderung “Maksa!”. 

Tweet yang kini sudah dihapus itupun mendapat 1.500 retweets dan 6.000 likes.

Netizen Kritik Poster HUT TNI Ke-75

Sejak tweet tersebut dibagikan, berbagai olokan pun berdatangan. Pengguna twitter @ambisguy misalnya, ia menulis bahwa poster tersebut dibuat mepet dengan deadline.

Sementara @azureaegean menyarankan Kemhan untuk mencari desainer grafis yang lebih baik.

@darthbaper bahkan mengklaim dirinya bisa membuat poster yang lebih bagus dengan menggunakan Canva yang dikenal sebagai layanan desain gratis.

Bukan cuma kritik, netizen pun membandingkan poster hari peringatan tersebut dengan buatan instansi lain. Dibanding versi Kemhan, poster-poster tersebut pun terlihat lebih bagus.

Berikut poster-posternya:

Desain Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

Desain Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

Desain Poster HUT TNI Ke-75 Kemhan Jadi Guyonan Jagat Maya

Berita lucu, berita viral, berita kocak, artikel kocak, artikel lucu, berita unik, unik tapi fakta, berita aneh, berita luar biasa, fakta unik, kasus unik, info lucu, info unik, kisah unik, berita menarik, berita unik dunia, kapan lagi aneh, yang unik-unik, kabar yang lagi in, hits, baru nasional.

Ada-ada aja…

LAGI LAGI IN – Media nyentrik, minim intrik, sedikit menggelitik.

(post-ads)

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

YANG LAGI IN

To Top